Image
Snapy

Inilah Manfaat Kaos Design Sendiri yang Sesuai Keinginan

Belum banyak orang memiliki kaos design sendiri untuk dipakai sehari – hari karena biasanya cenderung memilih untuk membeli yang siap pakai. Namun mendesain sticker pada kaos hanya dilakukan di acara tertentu saja misalnya jika harus memiliki baju sama untuk anak satu kelas, baju lomba, baju pendukung dan lain sebagainya.

Ada beberapa manfaat jika kamu desain kaos sendiri untuk dipakai sehari – hari, tidak hanya karena harga yang kemungkinan lebih murah namun ada juga beberapa manfaat lainnya. Jika kamu jarang desain sendiri untuk pakaian sebaiknya pahami beberapa manfaatnya berikut ini agar semakin tertarik.

3 Manfaat Desain Kaos Sendiri

Pakaian kaos adalah hal yang harus diperhatikan karena dipakai setiap hari, namun pakaian tidak harus selalu beli di toko dengan desain gambar yang sudah tersedia, kamu juga bisa desain gambar sendiri dan mendapat beberapa manfaat berikut ini.

1. Menunjukkan Ciri Khas

Manfaat utama dari kaos design sendiri adalah untuk menunjukkan ciri khas. Mungkin saja kamu memiliki ciri khas yang bisa ditunjukkan melalui pakaian, namun sulit menemukan ciri khas tersebut pada pakaian yang sudah ada gambar desain di toko. Jika mendesain sendiri, kamu bebas menentukan gambar yang sesuai jadi ketika berpakaian kamu akan merasa seperti diri sendiri dan lebih percaya diri.

2. Penampilan Sesuai Keinginan

Tidak hanya menunjukkan ciri khas namun dengan memakai kaos design, kamu sudah bisa penampilan sesuai keinginan, apalagi jika tidak mudah menemukan pakaian dengan selera yang bagus dan sesuai di toko. Penampilan sesuai keinginan adalah impian semua orang, hal ini bisa mulai diwujudkan dengan desain sendiri.

3. Bisa untuk Hadiah

Manfaat lainnya adalah kaos design bisa dijadikan hadiah. Membelikan pakaian di toko sebagai hadiah merupakan pilihan bagus namun bisa saja ada orang lain juga menyamai pakaian tersebut.  Jika ingin memberi hadiah pakaian maka berikan saja yang unik dan kira – kira tidak ada yang menyamainya, berikan kaos seperti nama, slogan, karakter anime dan lain sebagainya. Dengan memanfaatkan desain sendiri maka sudah pasti hadiah tersebut akan terkesan unik bagi yang memerima, baik untuk kekasih, teman dekat, bahkan anggota keluarga.

Jika kamu tidak memiliki ide desain sendiri untuk kaos, kamu bisa minta bantuan kepada jasa percetakan digital untuk membuat kaos design, yuk segera hubungi digital printing terdekat jika membutuhkan untuk hadiah atau diri sendiri.

Snapy siap melayani berbagai kebutuhan cetak baik offline maupun online. Untuk cetak offline, kamu bisa mengunjungi langsung cabang Snapy terdekat yang sudah tersedia di berbagai daerah. Untuk cetak online, kamu bisa langsung menghubungi Whatsapp Snapy tanpa antri, tanpa ribet!

Mengapa harus Snapy?

Service Guaranty

Apabila terjadi kesalahan cetak, maka pelanggan akan mendapatkan potongan sebesar 20% atau pembuatan produk ulang hingga benar.

Bekerja sama dengan Gosend

Melayani pengiriman di hari yang sama, dikirim dari cabang terdekat dari lokasi pelanggan.

Dapatkan penawaran khusus jika berkunjung langsung di cabang terdekat Anda*

*Syarat dan ketentuan berlaku

Hubungi Whatsapp Snapy segera dan dapatkan penawaran harga menarik. Kamu juga bisa konsultasikan kebutuhan cetak, promosi, dan branding di Snapy!

Baca juga: Padu Padan Kaos Design Keren Agar Tidak Terkesan Monoton

Categories: Produk

Contact Us

Jl. Martimbang Raya No.31
RT.3/RW.5 Kebayoran Baru
Jakarta Selatan - 12120
DKI Jakarta, Indonesia
Tel: 0853 8888 1234