Image
Google

Tips Membuat Roll Up Banner Design yang Wajib Kamu Ketahui

Roll up banner hingga saat ini masih banyak digunakan sebagai media promosi bisnis yang efektif, dan akan terlihat lebih menarik jika kamu memperhatikan pemilihan warna dan ukuran.

Pada umumnya roll up banner design banyak ditemukan di gerai atau acara bazar karena benda tersebut memiliki penyangga dari bahan yang kuat seperti aluminum dan stainless, sehingga banyak orang yang memilihnya.

Dengan demikian, roll up banner tetap bisa berdiri tegak meskipun terkena hembusan angin. Selain itu, kamu juga perlu memperhatikan beberapa tips di bawah ini.

Tips Membuat Roll Up Banner Design

Ada banyak hal yang harus kamu ketahui ketika ingin membuatnya, silahkan perhatikan beberapa tips berikut ini agar hasilnya bagus dan menarik.

1. Ukuran

Ukuran yang tersedia bervariasi dan bisa menyesuaikan dengan kebutuhan, biasanya dipasang secara vertikal membentuk sudut 90 derajat. Penyangga yang digunakan terbuat dari bahan aluminum dan stainless, ukuran yang ideal adalah 60 cm x 160 cm atau 85 cm x 200 cm. Banyak orang menggunakannya karena kedua ukuran tersebut standar dan tidak memakan banyak tempat dan roll up banner dengan ukuran tersebut juga jelas dibaca.

2. Warna

Warna direkomendasikan untuk menggunakan yang cerah karena lebih menarik, namun warna juga harus disesuaikan dengan logo, tulisan dan tema, maka sebaiknya maksimal menggunakan 3 warna saja sehingga tidak terlalu ramai.

3. Gambar

Gambar berfungsi untuk mempercantik penampilan roll up banner, misalnya menambahkan foto atau animasi yang menarik. Pastikan gambarnya memiliki resolusi tinggi dan jangan lupa untuk mengkomunikasikan dengan percetakan agar hasilnya maksimal.

4. Logo

Logo bisa di tambahkan logo untuk toko, perusahaan, restoran dan lain sebagainya. Letakkan logo pada bagian atas banner agar mudah dilihat namun ukurannya disarankan jangan terlalu besar.

5. Bahan

Bahan yang dapat dipilih untuk roll up banner bervariasi seperti albatros, flexi China, flexi Korea, dan flexi Jerman. Kelebihan bahan albatros adalah teksturnya halus dan lembut, bagian permukaannya mengkilap sehingga tampak eksklusif. Bahan tersebut bisa tahan lama, dapat digunakan dalam jangka waktu panjang dan juga lentur sehingga cocok untuk digulung.

Flexi China direkomendasikan untuk acara di luar karena harganya cukup ekonomis dan hasil cetakan juga tajam sehingga tidak pecah.

Flexi Korea mampu menyerap tinta dengan baik sehingga cocok untuk acara indoor maupun outdoor.

Flexi Jerman adalah kasta tertinggi, tak heran jika harganya jauh lebih mahal dibandingkan flexi China dan flexi Korea karena kualitasnya sangat bagus.

Snapy siap melayani berbagai kebutuhan cetak baik offline maupun online. Untuk cetak offline, kamu bisa mengunjungi langsung cabang Snapy terdekat yang sudah tersedia di berbagai daerah. Untuk cetak online, kamu bisa langsung menghubungi Whatsapp Snapy tanpa antri, tanpa ribet!

Mengapa harus Snapy?

Service Guaranty

Apabila terjadi kesalahan cetak, maka pelanggan akan mendapatkan potongan sebesar 20% atau pembuatan produk ulang hingga benar.

Bekerja sama dengan Gosend

Melayani pengiriman di hari yang sama, dikirim dari cabang terdekat dari lokasi pelanggan.

Dapatkan penawaran khusus jika berkunjung langsung di cabang terdekat Anda*

*Syarat dan ketentuan berlaku

Hubungi Whatsapp Snapy segera dan dapatkan penawaran harga menarik. Kamu juga bisa konsultasikan kebutuhan cetak, promosi, dan branding di Snapy!

Baca juga: Jenis-jenis Bahan Roll Up Banner untuk Berbagai Keinginan dan Kebutuhan

Categories: Tips & Trick

Contact Us

Jl. Martimbang Raya No.31
RT.3/RW.5 Kebayoran Baru
Jakarta Selatan - 12120
DKI Jakarta, Indonesia
Tel: 0853 8888 1234